Hello Good People I am very glad to welcome you through intipjurusan.com, perkenalkan nama saya Khajjar Rohmah. Saya bisa dipanggil Khajjar, tapi teman-teman terdekat saya biasa memanggil Jarroh. Singkatan dari Khaj-JarRoh-mah. Siapa tau kalian mau jadi teman terdekat saya selanjutnya, 😀 (wkwkwkw). But honestly, saya lebih senang dipanggil Khajjar sih. Dipanggil Jarroh itu karena saya […]
Category: slider
PG PAUD UNY (Eka)
Hai sahabat intipers! Aku Eka Oktavianingsih, biasa dipanggil Eka. Saat ini aku sedang melanjutkan studi S2 ku di jurusan Pendidikan Anak Usia Dini di Universitas Negeri Yogyakarta dengan beasiswa LPDP. Beasiswa LPDP merupakan beasiswa yang paling diburu saat ini. Kegiatanku saat ini selain kuliah juga aktif di organisasi Keluarga Mahasiswa Pascasarjana UNY. Aku diamanahi menjadi […]
Administrasi Negara UNPAD (Regi)
Halo sahabat intipers! Perkenalkan nama saya Regi Pratama Putra. Saya adalah mahasiswa Administrasi Negara Unpad angkatan 2014. Dalam tulisan ini, saya akan sedikit menjelaskan tentang bagaimana lingkungan perkuliahan di Prodi Administrasi Negara ini. Mungkin banyak orang yang terheran-heran, sebenarnya apakah Administrasi Negara dan Administrasi Publik itu sama? Jawabannya tetap sama! Namun nomenklaturnya lah yang membedakan. […]
Ilmu Komunikasi Univ. Mercu Buana (Maya)
Hallo Intipers! Perkenalkan aku Rismaya Fatchul Jannah, biasa dikampus dipanggil maya dan biasanya kalau yang belum kenal mereka panggil aku Rismaya, Risma, dan buat kalian terserah sih mau panggil apa aja boleh hehe. Aku mahasiswi semester 5 Fakultas Ilmu Komunikasi Program Studi Broadcasting (penyiaran) 2014 S1 di salah satu Universitas Mercu Buana Jakarta. Nah! Mercubuana […]
Bahasa dan Sastra Inggris UPI (Nadya)
Assalaamu’alaykum! Halo, Sahabat Intipjurusan! Akhirnya bisa dimuat juga nih artikel review mengenai salah satu jurusan kuliah yang ditunggu-tunggu katanya. Saya, Nadya Mufida Ulfa, akan berbagi informasi dan per-tentang-an mengenai program studi (prodi) Bahasa dan Sastra Inggris Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) tempat saya kuliah saat ini. Tentang prodi Bahasa dan Sastra Inggris, informasi pertama yang perlu […]
Manajemen Resort dan Leisure UPI (Reynaldo)
Hallo Intipers! Dan hai para calon S.Par! 🙂 Perkenalkan nama saya Reynaldo Andika biasa di panggil rey atau aldo. Saya mahasiswa semester 6 yang sedang menempuh mata kuliah sebanyak 18 sks terakhir :’) di Manajemen Resort dan Leisure UPI (Universitas Pendidikan Indonesia) , tepatnya angkatan 2014. Sebelum menjelaskan apa itu Manajemen Resort & Leisure, menurut […]